HomeEkonomiUpaya Pemprov Banten percepat penanganan kemiskinan ekstrem di Cilegon

Upaya Pemprov Banten percepat penanganan kemiskinan ekstrem di Cilegon

Published on

spot_img



ANTARA – Biro Pemerintahan dan Otonomi Daerah Setda Provinsi Banten, Selasa (21/11) mengadakan kegiatan sinergitas dan sinkronisasi program dan kegiatan bidang sosial di Provinsi Banten. Kegiatan ini dilakukan untuk mengintegrasikan sejumlah program sosial di kota dan provinsi dalam rangka menekan kemiskinan ekstrem di Kota Cilegon. (Susmiatun Hayati/Chairul Fajri/Hilary Pasulu)



Source link

Latest articles

More like this